Babinsa Koramil 0814/05 Perak Dampingi Dinas Peternakan Kabupaten Jombang Vaksinasi PMK

    Babinsa Koramil 0814/05 Perak Dampingi Dinas Peternakan Kabupaten Jombang Vaksinasi PMK

    JOMBANG, - Penyakit mulut dan kuku (PMK) yang menyerang hewan ternak sapi dibeberapa daerah mengundang kewaspadaan semua pihak dalam peyelamatan hewan ternak, seperti yang dilakukan oleh Dinas peternakan Kabupaten Jombang bersama Babinsa dan babinkamtibmas yaitu dengan cara Vaksinasi.Minggu (3/7/2022).

    Pelaksanaan Vaksinasi Serentak yang dilaksanakan oleh dinas peternakan Kabupaten Jombang didampingi oleh Babinsa dan babinkamtibmas disambut baik oleh masyarakat, umum nya di desa pucangsimo kecamatan bandarkedungmulyo yang pelaksanaan nya pada hari ini Minggu .

    Babinsa Desa Pucangsimo Sertu Rofiq mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk ikhtiar pemerintah dalam mencegah meluasnya wabah penyakit mulut dan kuku (PMK) yang menyerang hewan ternak sapi di beberapa daerah di wilayah kabupaten Jombang khususnya di wilayah Desa Pucangsimo, dengan adanya Vaksinasi PMK ini diharapkan hewan ternak terlindung dari bahaya penyakit tersebut “Pungkasnya. (Pendim0814)

    jombang
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Jaga Kesehatan Dan Kebugaran Babinsa Koramil...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 0814/12 Kesamben berikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    MA Kabulkan Peninjauan Kembali (PK) Apartemen Gardenia Bogor
    Kepala Rutan Magetan Hadiri Pelantikan Pejabat dan Pencanangan Pakta Integritas 2025 di Kanwil Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Jawa Timur
    97 Calon Siswa Tamtama PK Gelombang I  Tahun 2025 Laksanakan Tes Skrining POM Lanud Sultan Hasanuddin
    Sinergi TNI-Polri, Kodim 0814/Jombang dan Polres Tanam Jagung Serentak di Lahan Seluas Satu Hektar

    Ikuti Kami